Gas Rotisseries

Gas Rotisseries

Gas Rotisseries | Mesin Pemanggang Ayam Putar | Ramesia

Gas Rotisseries atau Lebih populer dengan sebutan mesin panggang ayam sistem putar adalah alat pemanggang yang menggunakan kompor gas sebagai sumber pemanggangnya. Dengan menggunakan mesin pemanggang jenis ini, proses pemanggangan akan menjadi lebih efektif, lebih cepat, serta mengurangi resiko kotor over cook.

Ramesia jual gas rotisseries mesin pemanggang ayam sistem putar – chicken roaster terbaik dengan harga murah terjangkau, bergaransi, bisa COD & free ongkir. Tentnya sangat menguntungkan guna menunjang produktivitas usaha Anda.

Tentu bila dibandingkan dengan alat pemanggang tradisional, Gas Rotisseries lebih efektif dan efesien dalam memanggang berbagai jenis unggas seperti ayam, burung dan bebek. Indonesia memiliki kuliner yang sangat beragam, salah satu yang banyak digemari adalah kuliner yang cara masaknya dengan cara dipanggang.

Daftar Rotisseries Ramesia

Gas Rotisseries BG-05

Gas Rotisseries BG-05
Model & Tipe : BG-05
Bahan Bakar Utama : Gas LPG
Electrical Pemantik : 12 Watt
Kapasitas Panggang : 15 Ekor
Putaran Panggang : 360 Derajat
Jenis Kaca : Tempered Glass Anti Panas
Skewers : 5 Tusuk
Berat : 25 Kg
Dimensi : 540 x 315 x 625 mm
Harga : Rp 3,850.000

Gas Rotisseries HGJ-3P

Model & Tipe : HGJ 3P
Bahan Bakar Utama : Gas LPG
Electrical : 200 Watt
Kapasitas Panggang : 9 Ekor
Putaran Panggang : 360 Derajat
Jenis Kaca : Tempered Glass Anti Panas
Material : Body Stainless Steel
Berat : 80 Kg
Dimensi : 1200 x 500 x 730 mm
Harga : Rp 19.000.000

Gas Rotisseries HGJ-6P

Model & Tipe : HGJ 6P
Bahan Bakar Utama : Gas LPG
Electrical : 300 Watt
Kapasitas Panggang : 18 Ekor
Putaran Panggang : 360 Derajat
Jenis Kaca : Tempered Glass Anti Panas
Material : Body Stainless Steel
Berat : 120 Kg
Dimensi : 1200 x 500 x 1260 mm
Harga : Rp 32.500.000

Gas Rotisseries HGJ-40L

Gas Rotisseries HGJ-40L
Model & Tipe : HGJ 40L
Bahan Bakar Utama : Gas LPG
Electrical : 60 Watt
Kapasitas Panggang : 12 Ekor
Putaran Panggang : 360 Derajat
Jenis Kaca : Tempered Glass Anti Panas
Material : Body Stainless Steel
Berat : 98 Kg
Dimensi : 1173 x 510 x 1130 mm
Harga : Rp 19.950.000

Gas Rotisseries HGJ-60L

Model & Tipe : HGJ 60L
Bahan Bakar Utama : Gas LPG
Electrical : 60 Watt
Kapasitas Panggang : 18 Ekor
Putaran Panggang : 360 Derajat
Jenis Kaca : Tempered Glass Anti Panas
Material : Body Stainless Steel
Berat : 106 Kg
Dimensi : 1173 x 510 x 1490 mm
Harga : Rp 34.000.000

Video Chicken Rotisseries


Mesin Pemanggang Ayam Terbaik

Untuk proses pematangan yang menggunakan burner disekitar dinding alat, biasanya akan timbul aroma khas dari asap yang dihasilnya. Prosesnya sangat praktis serta dengan berkembangnya teknologi saat ini mesin panggang chicken roaster yang lebih praktis, higienis dan sehat.

Ayam Panggang Putar

Bisnis kuliner di Indonesia memang tidak ada matinya, meskipun persaingan bisnis ini cukup berat tetapi masih banyak sekali celah yang bisa dimanfaatkan. Salah satunya adalah bisnis kuliner dari makanan yang dipanggang atau chicken roaster. Bagi sebagian pengusaha ada yang bertahan menggunakan peralatan tradisional tetapi tidak sedikit juga yang mulai beralih ke peralatan modern.

Dibandingkan dengan mesin pagang konvensional Gas Rotisseries memiliki banyak keunggulan. Pemanggang gas ini banyak diminati karena proses penggunaannya yang mudah, suhu panaspun mudah untuk diatur. Hal ini memudahkan untuk memasak hidangan dengan cita rasa tinggi dan mengeluarkan kelezatan dari setiap bahan yang dimasak.

Proses pembakaran pun lebih higienis serta mengurangi hasil pembakaran gosong. Selain itu pasti hasil panggang juga lebih bersih dari debu dan asap pada saat proses pembakaran. Kelebihan lain dari mesin panggang sate adalah proses pemasakan yang lebih cepat. Hal ini tentu meningkatkan mutu pelayanan, karena biasa pembeli akan suka bila pesanan mereka siap dalam waktu singkat.

Keunggulan Pemanggang Ayam

Ayam Panggang

Gas Rotisseries ini beroperasi menggunakan gas dengan suhu yang dapat disesuaikan. Cocok sekali untuk pemakaian restoran. Dibandingkan dengan pembakaran yang menggunakan arang, mesin ini tentu lebih efektif dalam menghemat waktu serta proses pembakarannya cenderung lebih higienis.

Mesin canggih ini merupakan kompor burner terbaik, sehingga makanan yang dihasilkan lebih sehat. Selain itu panggangan ini mudah sekali untuk dioperasikan.

Harga Terbaru

Pelanggang Kami